FORKOPICAM Kec Niapah Panjang Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Kec Sadu

Tanjabtim,Kabarberitajambi. com. Musibah yang melanda Desa Sungai Itik Kecamatan Sadu Kabupaten Tanjung Jabung Timur,yang menghanguskan 15 unit Rumah dalam Tragedi kebakaran pada beberapa Hari yang lalu, kini mendapatkan Santunan dari Forkopicam Kecamatan Nipah Panjang,

Amri selaku Camat Nipah Panjang hadir bersama Perwakilan Pramuka, Pemuda Pancasila,(P P) Karang Taruna Kecamatan Nipah Panjang, PKK/DWP Kecamatan, Himpunan Pemuda Melayu (HPM) Kecamatan dan Perwakilan Kelompok masyarakat, dalam memberikan sejumlah bentuk Bantuan terhadap Korban Kebakaran tersebut,tutur Camat,

Lanjut nya” Adapun bantuan yang di berikan berupa uang yang kami kumpul dari Masyarakat sebesar Rp. 32.175.000,(Tiga puluh Dua Juta Seratus tujuh puluh lima ribu rupiah) ditambah dengan beberapa Karung/kotak pakaian bekas layak pakai “ tutur nya”,..
Semoga Bantuan ini dapat sedikit meringankan beban kepada korban kebakaran, dan semua itu bentuk Solidaritas Team Pramuka dan seluruh elemen kepemudaan dan masyarakat kecamatan Nipah panjang,sehingga bantuan yang tak seberapa itu dapat di salurkan,, ucap nya”, “*Red*”.